PENGARUH INCOME SMOOTHING DAN TAX AVOIDANCE TERHADAP IDIOSYNCRATIC RISK PADA PERUSAHAAN INDUSTRY CONSUMER GOODS YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2017-2022.

Penulis

  • Fazrin Wina Khusnul Hotimah Universitas Pakuan
  • Hari Gursida Universitas Pakuan
  • Abdul Kohar Universitas Pakuan
  • Dwi Meyliani Riswanti Universitas Pakuan

Abstrak

Income Smoothing merupakan praktik manipulasi yang dilakukan oleh manajer untuk membuat laporan keuangan perusahaan terutama laba perusahaan agar terlihat stabil. Tax Avoidance adalah strategi untuk mengurangi jumlah pajak yang harus dibayar tanpa melanggar peraturan yang berlaku. Tax Avoidance merujuk pada praktik yang bertujuan untuk meminimalkan pembayaran pajak dengan memanfaatkan celah atau kelemahan dalam sistem perpajakan suatu negara. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis pengaruh Income Smoothing dan Tax Avoidance terhadap Idiosyncratic Risk pada Perusahaan Industry Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2022. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah verifikatif, yaitu pengujian kebenaran suatu hipotesis dengan metode penelitian eksplanatori, yaitu penelitian yang menggambarkan hubungan antara dua variabel atau lebih, yang secara umum dapat berupa korelasi. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis kuantitatif dengan mengolah data menggunakan analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini adalah Income Smoothing berpengaruh terhadap Idiosyncratic Risk Perusahaan Industry Consumer Goods yang terdaftar di BEI tahun 2017-2022. sedangkan untuk Tax Avoidance tidak berpengaruh terhadap Idiosyncratic Risk Perusahaan Industry Consumer Goods yang terdaftar di BEI tahun 2017-2022.

Referensi

Ahmad, E. F. (2020). Pengaruh Return On Asset, Leverage, Ukuran Perusahaan, Kompensasi Rugi Fiskal Dan Koneksi Politik Terhadap Tax Avoidance (StudipadaSektor Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia PeriodeTahun 2013-2017). J- AKSI: Jurnal Akuntansi dan Sistem Informasi, 1(1), 12-27

Budiasih, P. A. (n.d.). Pengaruh Financial Leverage, Cash Holding, dan ROA pada Income Smoothing di BEI https://doi.org/10.24843/EJA.2018.v22.i03.p11.

Butar, S. B. (n.d.). Karakteristik Dewan Komisaris dan Idiosyncratic Volatility .

http://dx.doi.org/10.25105/mraai.v20i1.6282.

Carolina, v., Oktavianti, O., & Handayani, R. (2019). Tax Avoidance & risiko perusahaan: studi empiris di bidang manufaktur perusahaan. JIA (Jurnal Ilmiah Akuntansi), 4(2), 291-300. https://doi.org/10.23887/jia.v4i2.21886

Eckel, N. (1981). The Income Smoothing Hypothesis Revisited. Abacus, 17 (1) 28-40. https://doi.org/10.1111/j.1467-6281.1981.tb00099.x

Effendi, M., Hidayat, H., & Muninghar, M. (2017). Analisis Risiko Sistematis dan Risiko Tidak Sistematis Terhadap Expected Return Saham Dalam Pembentukan Portofolio Optimal Indeks Saham LQ45. Jurnal Manajerial Bisnis, 1(02), 178-193.

Evirrio, S., Azizah, D. F., & Nurlaily, F. (2018). Pengaruh Risiko Sistematis dan Risiko Tidak Sistematis terhadap Expected Return Portofolio Optimal (Studi Pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index Tahun 2013-2017). Jurnal Administrasi Bisnis, 61

Febrian, G. T. (n.d.). Pengaruh Corporate Social Responsibility, Profitabilitas, dan Leverage terhadap Earnings Response Coeficient (Studi Empiris pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di BEI). Skripsi tidak diterbitkan.

Firmansyah, A., Sihombing, P., & Kusumastuti, S.Y. (2020). The determinants of idiosyncratic volatility in Indonesia banking industries. Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 24(2), 175-188 https://doi.org/1026905/jkdp.v24i2.3851

Firmansyah, A., & Suhanda, N. H. (2021). Bagaimana peran tata kelola perusahaan dalam hubungan antara manajemen laba dan Idiosyncratic Risk di Indonesia? Jurnal Ekonomi, 26(2), 229. https://doi.org/10.24912/je.v26i2.748

Foster, A. (1986). Financial Statement Analysis. Prentice Hall: New Jersey Fudenberg, D., & Tirole, J. (1995). A Theory of Income and Dividend

Smoothing Based on Incumbency Rents. Journal of Political Economy, 103(1), 75-93. http://dx.doi.org/10.1086/261976

Fadhilia, W. (2017). Pergantian CEO, Tax Avoidance, kompensasi eksekutif dan manajemen laba studi kausalitas pada perusahaan manufaktur Indonesia (Doctoral dissertation, Syiah Kuala University)

Firmansyah, A., & Muliana, R. (2018). The effect of Tax Avoidance and tax risk on corporate risk. Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 22(4), 643-656.

Guenther, D. A., Matsunaga, S.R., & Williams, B.M (2017). Is Tax Avoidance related to firm risk? Accounting Review, 92 (1), 115-136. https://doi.org/10.2308/accr-51408

Geno, M.R.P., Firmansyah, A., Prakosa, D.K., &Widyansyah, A.S (2022). Financial leverage and Idiosyncratic Risk in Indonesia: does integrated reporting matter? Jurnal Riset Akuntansi Kontemporer, 14(1), 22-31. https://doi.org/10.23969/jrak.v14il.5172

Geno, M., Firmansyah, A., & Prakosa, D. (2023). The Role of Integrated Reporting in Income Smoothing, Tax Avoidance, Idiosyncratic Risk – Case of Manufacturing Sector. Accounting Analysis Journal, 11(2), 104-118. https://doi.org/10.15294/aaj.v11i2.60640

Ghafoor, S., Zulfiqar, M., & Khurshid, M. K. (2019). Role of corporate governance to mitigate the Idiosyncratic Risk in nonfinancial sector of Pakistan. European Online Journal of Natural and Social Sciences, 8(2), 224–238. https://europeanscience.com/eojnss/article/view/5494

Handayani, V. C. (n.d.). Tax Avoidance & Corporate Risk: An Empirical Study in Manufacturing Company. https://doi.org/10.23887/jia.v4i2.21886.

Huang, S. H. (n.d.). Earnings Management and Idiosyncratic Risk.

Businessperspectives.org.

Juliani, K. S. (n.d.). Pengaruh Return on Assets, Debt to Assets Ratio, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tindakan Income Smoothing Pada Perusahaan Sub Sektor Perkebunan Yang Terdaftar di BEI. Skripsi tidak terbit.

Januardi, N.V, & Afrianto, E.D. (2017). Pengaruh likuiditas, leverage, efisiensi operasi, dividend payout ratio, profitabilitas dan ukuran perusahaan terhadap risiko sistematis dan nonsistematis. Diponegoro Journal of Management, 6(3), 1-14 https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/djom/article/view17423

Kusumaastuti, A. F. (n.d.). The Determinants of Idiosyncratic Risk Volatility in Indonesia Banking Industries. http://jurnal.unmer.ac.id/index.php/jkdp.

Kumari, J., Mahakud, J., & Hiremath, G. S. (2017). Determinants of idiosyncratic volatility: Evidence from the Indian stock market. Research in International Business and Finance, 41(April), 172–

https://doi.org/10.1016/j.ribaf.2017.04.022

Kurniasih, T., Sari, R., & Maria, M. (2013). Pengaruh return on assets, leverage, corporate governance, ukuran perusahaan dan kompensasi rugi fiskal pada Tax Avoidance. Buletin studi ekonomi, 18(1), 44276.

Leepsa, B. P. (n.d.). Agency theory: Review of Theory Evidence on Problems and Perspectives. Indian Journal of Corporate Governance.

Mulford, C. W. (2010). Deteksi Kecurangan Akuntansi : Financial Numbers Game.

Jakarta: PPM

Nurlaily, S. E. (n.d.). Pengaruh Risiko Sistematis dan Risiko Tidak Sistematis terhadap Expected Return Portofolio Optimal. administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id

Prakosa, M. R. (2022.). The Role of Integrated Reporting in Income Smoothing, Tax Avoidance, Idiosyncratic Risk- Case of Manufacturing Sectora. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/aaj.

Putri, P., & Budiasih, I. (2018). Pengaruh Financial Leverage, Cash Holding, dan ROA Pada Income Smoothing di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Akuntansi, 22(3), 1936-1964.

https://doi.org/10.24843/EJA.2018.v22.i03.p11

Purbolakseto, H.V., Tjahjadi, B., & Tjaraka, H. (2022). Peran Ukuran Perusahaan Memoderasi Pengaruh Risiko Pajak Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Ekonomi Akuntansi Dan Manajemen, 21(2). 169-186. https://doi.org/10.19184/jeam.v21i2.31536.

Panda, Brahmadev, & N M Leepsa. (2017). Agency Theory: Review of Theory and Evidence on Problems and Perspectives. Indian Journal of Corporate Governance10(1), 74-95.

https://doi.org/10.1177/0974686217701467

Ramadhan, R. (n.d.). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Tercatat DI BEI. Prosiding Seminar Nasional dan Call For Paper Ekonomi dan Bisnis

Sriwedari, P. D. (n.d.). Tax Avoidance: Evidence of As a Proof of Agency Theory and Tax Planning. International Journal of Research & Review.

Sri Wahyuni Nur, S.M. (2020). Akuntansi Dasar: Teori dan Teknik Penyusunan Laporan Keuangan. Cendekia Publisher.

Sary, M. P. (2017). Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Debt to Total Asset, Profitabilitas, Sektor Industri, dan Debt to Total Asset Pada Tindakan Income Smoothing Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015

Sanjaya, W., & Surjadi, L. (2018). Faktor-faktor yang mempengaruhi Income Smoothing pada perusahaan manufaktur periode 2014-2016. Jurnal Ekonomi, 23(3), 347-358. https://doi.org/10.24912/je.v23i3.422

Saputri, D. A., & Prasetyo, D. (2020). Pengaruh Pendapatan Pajak Hiburan Terhadap Pendapatan Asli Daerah (Pad) Kota Bandar Lampung Tahun 2016-2018. Jurnal Bisnis & Akuntansi Unsurya, 5(1)

Sambodo Agus (2015). Pajak Dalam Entitas Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Wijaya, M. (n.d.). Pengaruh Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Farmasi BEI.

Diterbitkan

2024-11-30

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama